IMPLEMENTASI MODEL ATIK UNTUK MENINGKATKAN LITERASI NUMERASI MENGGUNAKAN MEDIA LOOSE PART PADA SISWA SEKOLAH DASAR

Authors

  • Novita Sari UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
  • Muhammad Akhir UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
  • Ratnawati UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR

Keywords:

Numeracy literacy learning outcomes, loose part media, elementary school

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan literasi numerasi dengan penerapan model ATIK menggunakan media loose part pada siswa kelas I SDN 64 Buntu Ampang Kecamatan Anggeraja Kabupaten Enrekang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas (PTK) yang meliputi perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi dan refleksi. Lokasi penelitian ini dilaksanakan di SDN 64 Buntu Ampang, Kecamatan Anggeraja, Kabupaten Enrekang. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas I yang berjumlah 21 siswa pada tahun ajaran 2023/2024. Faktor yang diteliti adalah faktor proses dan faktor hasil belajar. Data yang diperoleh dari hasil penelitian dianalisis menggunakan statistik deskriptif untuk mendeskripsikan hasil belajar siswa pada materi penjumlahan dan pengurangan dengan menerapkan model ATIK menggunakan media loose part.

Hasil yang dicapai dalam penelitian ini adalah: (1) Terdapat peningkatan aktivitas belajar siswa pada setiap siklusnya. (2) Dalam siklus pertama, skor rata -rata untuk hasil pembelajaran siswa adalah 61,4, sedangkan dalam siklus kedua itu lebih tinggi, mencapai 88. Pada siklus pertama, ada 10 siswa atau 47,7% yang mencapai kelengkapan belajar, sementara di dalam siklus II terdapat 21 siswa atau 100% yang mencapai ketuntasan belajar. Berdasarkan hasil penelitian diatas dapat disimpulkan bahwa hasil pembelajaran literasi numerasi melalui model ATIK dengan menggunakan media loose part pada siswa kelas I SDN 64 Buntu Ampang Kecamatan Anggeraja Kabupaten Enrekang mengalami peningkatan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Goos, M. (2019). Learning mathematics in a classroom community of inquiry. 35(4), 258-291. Journal for Research in Mathematics Education, 35 (4), 258–291. https://doi.org/10.2307/30034810

Kertani, N. A., Affandi, L. H., & Khair, B. N. (2022). Analisis Kemampuan Literasi Membaca dan Numerasi Dasar Siswa Kelas IIA di MI Darul Hikmah Darek Tahun Ajaran 2021/2022. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 7(4b), 4–10. https://doi.org/10.29303/jipp.v7i4b.1026

Mulyawati, S., Rahayu, A., Saepurohman, M. J., & Watini, S. (2023). Implementasi Model Atik dalam Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus dengan Kegiatan Mencocok Pola Gambar di Taman Kanak-Kanak. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, Volume 6(6), 3758–3766. https://doi.org/10.54371/jiip.v6i6.2090

Muyati, E., Watini, S., & Sakti, P. (2022). Implementasi Model ATIK untuk Meningkatkan Literasi Numerasi Menggunakan Bahan Loostpart di TK Mutiara Setu. JIIP-Jurnal Ilmiah Pendidikan (2614-8854), volume 5, 652–656. https://doi.org/10.54371/jiip.v5i2.478

Nurjanah, S. (2023). Pengaruh Media Loose Part terhadap Kreativitas dan Motorik Halus Anak Usia Dini. 7(3), 3519–3536. https://doi.org/10.31004/obsesi.v7i3.4434

Oktavia Lestari, M., & Karim Halim, A. (2022). Penggunaan Media Loose Part dalam Mengembangkan Kreativitas Anak Usia Dini di PAUD Tunas Harapan. Jurnal Family Education, 2(3), 271–279. https://doi.org/10.24036/jfe.v2i3.69

Puspitasari, I., & Watini, S. (2022). Penerapan Model ATIK Untuk Meningkatkan Literasi Numerasi Anak Usia Dini Melalui Media Menggambar di Pos PAUD Flamboyan I. EDUKASIA: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 3(3), 387–398. https://www.jurnaledukasia.org/index.php/edukasia/article/view/126

Rahayu, S., Qolbi, N., Astuti, S., Angraeni, N., Sari, M., Guru, P., & Dasar, S. (2023). Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Pada Siswa Kelas 2 Sdn 59 Pangkajene Melalui Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Stad (Student Teams Achievement Divisions). JKP: Jurnal Khasanah Pendidikan, 2(1), 25–30.

Sanjaya, H. W. (2015). Penenlitian Tindakan Kelas. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Sipahutar, O. C., & P, J. H. (2023). Pemanfaatan permainan loose parts pada anak usia dini. Pediaqu: Jurnal Pendidikan Sosial Dan Humaniora, 2(3), 11441–11446. https://publisherqu.com/index.php/pediaqu

Sumarseh, S., & Eliza, D. (2022). Penerapan Pembelajaran Berbahan Loose Part in Door Untuk Membangun Merdeka Belajar Anak Usia Dini. Generasi Emas, 5(1), 65–74. https://doi.org/10.25299/ge:jpiaud.2022.vol5(1).9229

Susriyanti, S., Yeni, F., & Yulasmi, Y. (2022). Implementasi dan Aplikasi Literasi Numerasi Di SDN 20 Labuhan Tarok, Bungus Teluk Kabung, Padang. Jurnal Pengabdian Masyarakat Akademisi, Vol 1(3), 1–6. https://doi.org/10.54099/jpma.v1i3.141

Downloads

Published

2024-06-01

How to Cite

Novita Sari, Muhammad Akhir, & Ratnawati. (2024). IMPLEMENTASI MODEL ATIK UNTUK MENINGKATKAN LITERASI NUMERASI MENGGUNAKAN MEDIA LOOSE PART PADA SISWA SEKOLAH DASAR. Jurnal Pendidikan Sang Surya, 10(1), 211–221. Retrieved from https://jurnal.umbulukumba.ac.id/index.php/jpss/article/view/176