PENGEMBANGAN MATERI AJAR BAHASA INDONESIA BERBANTUAN MEDIA APLIKASI KAHOOT
Keywords:
artikel pengembangan materi ajar bahasa indonesia berbantuan media aplikasi kahootAbstract
Abstrak: Pengembangan materi ajar bahasa Indonesia berbantuan media aplikasi kahoot Siswa Kelas V SD Telkom Makassar. Pengembangan materi ajar berbantuan media aplikasi kahoot pada mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas V SD Telkom Makassar . Bermanfaat sebagai media pembelajaran. Penelitian pengembangan ini digunakan metode research and development (R&D). Subjek dari penelitian ini berisi 2 validator ahli yang terdiri dari ahli isi/materi dan ahli desain/media, siswa yang berjumlah 29 orang dan 1 guru pengampu mata pelajaran bahasa Indonesia. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan materi ajar berbantuan media aplikasi kahoot serta uji kepraktisan pada kelas V SD Telkom Makassar berada pada kualifikasi yang sangat baik, berdasarkan hasil dari pengembangan Materi ajar berbantuan media aplikasi kahoot pada mata pelajaran bahasa Indonesia kelas V SD Telkom Makassar.
Kata kunci : Materi ajar, Media aplikasi kahoot
Abstract: Development of Indonesian language teaching materials assisted by the Kahoot application media for Class V Students at SD Telkom Makassar. Development of teaching materials assisted by the Kahoot application media for class V Indonesian language subjects at SD Telkom Makassar. Useful as a learning medium. This development research used the research and development (R&D) method. The subjects of this research consisted of 2 expert validators consisting of content/material experts and design/media experts, 29 students and 1 teacher who taught Indonesian language subjects. The results of this research show that the use of teaching materials assisted by the Kahoot application media as well as practical tests in class V at SD Telkom Makassar are in very good qualifications, based on the results of the development of teaching materials assisted by the Kahoot application media in Indonesian language subjects for class V SD Telkom Makassar.
Keywords: Teaching materials, Kahoot application media
Downloads
References
Adam, A., Karim Mahmut, A., & Thaba, A. (2022). Pengembangan Materi Ajar Bahasa Indonesia Kelas X Sma Berbasis Flipbook Maker Development of Indonesian Teaching Materials for Class X Sman 4 Luwu North Based on Flipbook Maker. Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 18(1), 104–115. https://doi.org/10.25134/fon.v18i1.5279
Azhar. (2023). Media pembelajaran kejuruan.
Hadi, S. (2020). Analisis Nilai Budi Pekerti Luhur Kumpulan Cerita Pendek Anak “Aku Anak Baik” Anisa Widiyarti. Briliant: Jurnal Riset Dan Konseptual, 5(1), 98-112.
Hanafi. (2017). Konsep penelitian R&D dalam bidang pendidikan. Jurnal Kajian Keislaman,Vol.4No.2,130-131.
Jayanti.(n.d.).No.https://doi.org/(2018)https://repository.ump.ac.id/13180/2/FATHUROZAK%20MUTOHAR_BAB%201.pdf
Khamidah, A., & Yulia, N. K. T. (2022).Pengembangan Media Pembelajaran Pop Up Book Dalam Pembelajaran Bahasa Melalui Tema Binatang Untuk AnakUsia 4-5 Tahun Di Ra Bahrul Ulum Sawahan Turen- Malang. Juraliansi: Jurnal Lingkup Anak Usia Dini, 2(1),8- 17.
Komang, D. (2021). Teori Landasan Pendidikan Sekolah Dasar. https://doi.org/https://www.google.co.id/books/edition/Teori_Landasan_Pendidikan_Sekolah_Dasar/JyRGEAAAQBAJ?hl=id&gbpv=1&dq=pengertian+pendidikan+sekolah+dasar&pg=PR4&printsec=frontcover
Rahmawati, T. F. (2021). NoPembelajaran untuk Menjaga Ketertarikan Siswa di Masa Pandemi UU RI No.12 tahun 2012, Tentan
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Jurnal Pendidikan Sang Surya
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Pendidikan Sang Surya dilisensikan di bawah Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0
Artikel di Jurnal Pendidikan Sang Surya adalah artikel Akses Terbuka yang diterbitkan di bawah Lisensi Creative Commons CC BY-NC-SA Lisensi ini mengizinkan penggunaan, distribusi, dan reproduksi dalam media apa pun untuk tujuan non-komersial saja, asalkan karya dan sumber aslinya dikutip dengan benar. Setiap turunan dari aslinya harus didistribusikan di bawah lisensi yang sama dengan aslinya.